oleh

Kabarnya BI Akan Keluarkan Uang Pecahan Rp. 75.000

“Besok ya untuk informasi nominalnya, saya sendiri belum melihat,” ujarnya.

Sebagai informasi, Bank Indonesia sebelumnya telah merilis Uang Rupiah Khusus yang dikeluarkan dalam rangka memperingati peristiwa atau tujuan tertentu dan memiliki nilai nominal yang berbeda dari nilai jualnya.

Uang Rupiah Khusus terdiri koin edisi khusus dan/atau uang kertas yang tidak dipotong sehingga menyerupai satu lembaran besar yang terdirid ari beberapa lembar uang (uang bersambung).

Baca Juga :  Tersisa 5 Finalis dari 200 Peserta Perebut OlympiAR 2024 Siap Adu Gagasan Pertambangan Berkelanjutan

Setiap edisi dikeluarkan dengan kemasan yang menarik dan unik sehingga sering dijadikan sebagai cenderamata.

Edisi yang telah diterbitkan antara lain 25 Tahun Kemerdekaan dengan tahun penerbitan 1970, Seri 50 Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia, Seri Perjuangan Angkatan 45 yang diterbitkan pada 1990, Seri Save the Children pada 1990, Seri Cagar Alam 1974, Seri Cagar Alam 1987, Seri Children of the World pada 1999 dan lainnya. (Int/red)

Happy
Happy
%
Sad
Sad
%
Excited
Excited
%
Sleepy
Sleepy
%
Angry
Angry
%
Surprise
Surprise
%

Komentar