oleh

Polres T.Balai Gelar Baksos

LINTAS SUMUT | TANJUNGBALAI

Menjelang Hari Bhayangkara Ke 74, personil Polres Tanjung Balai melaksanakan / menggelar Bakti Sosial (Baksos) di 4 (Empat) rumah ibadah yang ada dikota Tanjung Balai, Jumat (19 Juni 2020) sekitar pukul 08.45 wib.

“Bakti Sosial serentak yang dilakukan personil Polres Tanjung Balai, dalam Rangka menyambut HUT Bhayangkara ke 74 yang jatuh pada 1 Juli 2029 dan mengambil Motto,” Kamtibmas Kundusif Masyrakat Semakin Produktif “, Terang Kapolres Tanjung Balai AKBP Putu Yudha Prawira SIK MH didampingi Waka Polres Kompol H Jumanto SH MH.

Dikatakannya, pelaksanaan kegiatan dipimpin Kabag Sumda Kompol J Sinaga, yang mewakili Kapolres Tanjung Balai dan dihadiri oleh Kapolsek Tanjung Balai Selatan KOMPOL Sendiman Purba, Kasat Lantas AKP HW. Siahaan. SH, Kapolsek Teluk Nibung AKP RAZ. Simamora, Kapolsek Tanjung Balai Utara IPTU S. Tambunan dan Kasi Propam IPTU Edward Simanjuntak.

Baca Juga :  Wakil Bupati Hadiri Upacara Penutupan Diktama TNI AD Gel. II TA 2023

 

Untuk Rumah Ibadah dalam pelaksanaan kegiatan Bakti Sosial tersebut sasarannya adalah Klenteng Thio Hai Bio, Mesjid Raya Kota Tanjung Balai, Gereja HKBP Kota Tanjung Balai dan Vihara Tri Ratna.

Foto Giat Bakti Sosial

Lanjutnya, Bakti Sosial yang dilaksanakan pada Kelenteng Thio Hai Bio terletat di Jl. Asahan Ujung Kec. Tanjung Balai Selatan Kota Tanjung Balai dipimpinnya Perwira Pengendali (Padal) Kapolsek Tanjung Balai Utara IPTU S. Tambunan.

Sedangkan Bakti Sosial di Mesjid Raya Ahmad Syah di Jl. Mesjid Kec. Tanjung Balai Selatan Kota Tanjung Balai, dipimpin Padal Kapolsek Datuk Bandar AKP Dedy Endrayadi

Foto Giat Bakti Sosial Di Masjid Raya

Sementara, Bakti Sosial di Gereja HKBP Kota di Jalan Kapt Tandean Kec. Tanjung Balai Selatan Kota Tanjung Balai dipimpin Padal Kapolsek Tanjung Balai Selatan Kompol Sendiman Purba dan Bakti Sosial di Vihara Tri Ratna di Jl. Asahan Kec. Tanjung Balai Selatan Kota Tanjung Balai sebagai Padal Kapolsek Teluk Nibung AKP RAZ Simamaora serta giat berjalan aman dan lancar, Pungkas Kapolres Tanjung Balai AKBP Putu Yudha Prawira SIK MH didampingi Waka Polres Kompol H Jumanto SH MH mengakhiri.

Baca Juga :  Operasi Gabungan Polisi dan TNI di Dolok Pardamean, Tidak Temukan Judi Selama Ramadhan

Sementara Pendeta J Gultom dan ibu Diak Ritawati Manik, mengucapkan Terima kasih yang telah menggelar bakti sosial,” Kedepan saat Hari Bhayangkara, ada program baru yang dikeluarkan Polri dan jaya Polisiku “, Tutupnya.

(Ambon/Roby)

Happy
Happy
%
Sad
Sad
%
Excited
Excited
%
Sleepy
Sleepy
%
Angry
Angry
%
Surprise
Surprise
%

Komentar